
Suasana Persiapan Pembagian Santunan, Kepada 279 Anak Yatim Piatu
Dengan mengucap Alhamdulillah, kami memberitahukan bahwa Komunitas NgisorWaru mendapatkan hibah tanah wakaf dari seorang donatur. Untuk tahap awal, luas tanah 1200 meter persegi. Insya Allah akan ditambah sampai seluas 6000 m2. Tanah tersebut kami rencanakan sebagai lokasi Panti Asuhan. Mohon doa restunya, semoga lancar. Terimakasih.